Cara Memperpanjang Masa Aktif Kartu XL

Jika kartu memasuki masa tenggang tentunya tidak bisa digunakan untuk menelpon ataupun sms. Tetapi jika kalian mempunyai banyak pulsa yang tersisa sebaiknya jangan terburu -buru untuk membeli pulsa ,kalian bisa lho memperpanjang masa aktif dengan potong pulsa. Mau tahu caranya? Ikuti cara berikut ini

1).Hubungi  *123*8484#

2).Pilih Nominal pulsa yang diinginkan. Misalnya kalian ingin memperpanjang masa aktif selama 3 hari maka pulsa yang akan dipotong sebesar 2 ribu, masukkan angka kemudian kirim


3).Setelah itu tunggu beberapa saat , jika pulsa berhasil dipotong maka akan mendapat sms dari XL Axiata.


Itulah cara memperpanjang masa aktif kartu XL.
Selamat mencoba!

Related Posts

Subscribe Our Newsletter

0 Comments to "Cara Memperpanjang Masa Aktif Kartu XL"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

iklan-tengah1

iklan-tengah2

Iklan Bawah Artikel

close